https://jurnal.wicida.ac.id/index.php/informatika/issue/feedJurnal Informatika Wicida2023-02-17T08:32:25+00:00Informatika Wicidainformatika@wicida.ac.idOpen Journal Systems<p style="text-align: justify;"><img src="/public/site/images/p3m/informatika_cover3.jpg" width="120" height="165"><a href="http://jurnal.wicida.ac.id/index.php/informatika"><br></a>INFORMATIKA merupakan kumpulan artikel hasil penelitian, karya ilmiah, maupun tugas akhir dari seluruh civitas akademik STMIK Widya Cipta Dharma dalam rangka mengitegrasikan informasi. INFORMATIKA menyediakan layanan publikasi terbuka untuk semua kalangan umum, baik di semua lingkungan perguruan tinggi maupun keguruan dan lembaga penelitian lainnya, dengan kebebasan bertukar informasi yang didedikasikan untuk memfasilitasi kolaborasi antara peneliti, penulis maupun pembaca melalui pertukaran informasi.</p> <p style="text-align: justify;">Jurnal INFORMATIKA terbit berkala dua kali dalam setahun, yaitu Januari dan Juni, dimana setiap edisi terbitan mengandung 5 buah judul artikel. Jurnal ini memuat hasil-hasil kegiatan penelitian, penemuan dan buah pikiran di bidang TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) meliputi topik sistem informasi, kecerdasan buatan, teknologi multimedia, dan lainnya. INFORMATIKA juga terbuka untuk topik-topik penelitian di luar topik bidang TIK seperti topik hubungan masyarakat, peningkatan ekonomi, dan lain-lain. Semoga dengan artikel-artikel dalam kultivasi para peneliti dapat saling berbagi ilmu demi memajukan Indonesia khususnya Kalimantan Timur.</p> <p><strong>e-ISSN : 2829-1085 p-ISSN : 2301-8704</strong></p>https://jurnal.wicida.ac.id/index.php/informatika/article/view/2200SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KETUA KOPERASI PADA KOPERASI LEKA MANDIRI MENGGUNAKAN METODE SMARTER BERBASIS WEB2023-02-17T08:32:24+00:00Bartolomius Harpadarvenusharpad@gmail.comAmelia Yusnitaamelia@wicida.ac.idHelda Priscilapriscilahelda@gmail.com<p>Sistem Pendukung Keputusan. Penelitian dilakukan untuk dapat membuat sebuah sistem pendukung keputusan penentuan ketua koperasi berbasis web yang nantinya penelitian ini bisa membantu Koperasi Leka Mandiri dalam melakukan proses pemilihan ketua koperasi.</p> <p>Penelitian ini dilakukan di Koperasi Leka Mandiri. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara yang mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan penentuan ketua koperasi. Dengan cara observasi, yaitu mengadakan pengamatan secara langsung ke Koperasi Leka Mandiri. Dalam penelitian ini metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu waterfall, model dengan perangkat lunak pendukung yang digunakan adalah XAMPP, sublime text serta firefox.</p> <p>Adapun hasil akhir dari penelitian ini yakni berupa aplikasi berbasis website yang dapat menyajikan informasi hasil analisis membantu dalam pengambilan keputusan. Aplikasi penentuan ketua koperasi menggunakan metode SMARTER berbasis web sebagai media yang dapat memberikan informasi secara efektif dan efisien.</p>2023-01-27T00:00:00+00:00Copyright (c) 2023 Bartolomius Harpadhttps://jurnal.wicida.ac.id/index.php/informatika/article/view/2201IMPLEMENTASI ALGORITMA STRING MATCHING UNTUK MENGIDENTIFIKASI KATA/KALIMAT DALAM JUZ 30 BERBASIS ANDROID2023-02-16T07:21:42+00:00Hanifah Ekawatihanifah@wicida.ac.idPitrasacha Adityapitra@wicida.ac.idFariz Mirza Ahmadfarizmirza199@gmail.com<p>Aplikasi ini bertujuan untuk mengidentifikasi kata/kalimat dalam juz 30 berbasis Android yang dapat membantu kaum muslimin untuk proses menghafal surah dalam Al-Qur’an terutama juz 30. Desain Sistem dari Aplikasi untuk Mengidentifikasi Kata/Kalimat Dalam Juz 30 Menggunakan Algoritma String Matching Berbasis Android ini menggunakan Unifield Modeling Language (UML) yang terdiri dari Use Case Diagram, Activity Diagram, Sequence Diagram, dan Class Diagram. Metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu waterfall. Pengujian Sistem yang dilakukan yaitu dengan menggunakan Pengujian Black Box.Penelitian ini menghasilkan Aplikasi untuk Mengidentifikasi kata/kalimat dalam Juz 30 Menggunakan Algoritma String Matching berbasis Android ini diharapkan Agar dapat memberikan manfaat kepada pihak-pihak yang terkait, agar dapat mempermudah mencari suatu surah yang sedang dilantunkan oleh seseorang.</p>2023-01-27T00:00:00+00:00Copyright (c) 2023 Hanifah Ekawatihttps://jurnal.wicida.ac.id/index.php/informatika/article/view/2202PROTOTIPE ALAT PERAWATAN IKAN HIAS MENGGUNAKAN NODEMCU BERBASIS IOT (Internet of Things)2023-02-16T07:30:00+00:00Salmon Salmonsal.rst13@gmail.comHeny Pratiwihennypratiwi78@gmail.comAchmad Sadzali Muftisjarsal.rst13@gmail.com<p>Penelitian ini dilakukan agar dapat membuat alat perawatan ikan hias menggunakan NodeMCU berbasis IOT <em>(Internet Of Things). </em>Menggunakan aplikasi android sebagai kontroll yang dapat digunakan secara online agar mempermudah pengguna dalam merawat ikan hias.</p> <p>Penelitian ini dilakukan di Toko Gio Art Aquarium. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu dengan wawancara yang mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan proses perawatan ikan hias. Dalam penelitian ini metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu <em>Prototyping</em> atau model <em>prototype,</em> dengan perangkat keras pendukung yang digunakan adalah NodeMCU ESP8266, Arduino Nano, Sensor Suhu LM35, <em>Real Time Clock, Liquid Crystal Display, </em>Motor <em>Servo, </em>Kabel Jumper dan perangkat lunak pendukung yang digunakan adalah Arduino IDE, <em>Fritzing</em>, <em>Kodular</em> dan <em>Firebase</em>. Dalam pengggujiannya menggunakan motede Black Box dan White Box.</p>2023-01-27T00:00:00+00:00Copyright (c) 2023 Salmon Salmonhttps://jurnal.wicida.ac.id/index.php/informatika/article/view/2203APLIKASI MULTIMEDIA PELATIHAN TEKNISI MEKANIK MENGGUNAKAN ALGORITMA SHUFFLE RANDOM PADA PT. HIMALAYA EVEREST JAYA2023-02-16T07:37:17+00:00Ita Arfyantiita@wicida.ac.idBartolomius Harpadarvenusharpad@gmail.comNizar KharismiNizarkharismi04@gmail.com<p>Media Pembelajaran ialah alat yang digunakan dalam memberikan pengajaran, dengan tujuan untuk merangsang daya pikir dan meningkatkan konsentrasi melalui media yang unik dan menarik. Dengan mengidentifikasikan bahwa media pembelajaran bertujuan untuk menunjang proses <a href="https://www.indonesiastudents.com/pengertian-metode-pembelajaran-ceramah-dan-jenisnya-menurut-ahli/">belajar</a> mengajar dengan kegiatan yang menyenangkan dan lebih kreatif.</p> <p>Aplikasi Pelatihan Teknisi Mekanik merupakan aplikasi untuk teknisi baru agar memudahkan dalam pekerjaan dan sebagai pengganti buku besar ataupun modul</p> <p>Algoritma pengacakan <em>shuffle</em> diterapkan dalam media pembelajaran ini, dengan tujuan membuat posisi soal selalu teracak pada soal, agar menjadi tidak monoton dan membosankan.</p>2023-01-27T00:00:00+00:00Copyright (c) 2023 Ita Arfyantihttps://jurnal.wicida.ac.id/index.php/informatika/article/view/2204IMPLEMENTASI JARINGAN PPPOE DAN HOTSPOT SERVER RT/RW NET BERBASIS MIKROTIK DENGAN FITUR MIKHMON DI ADINET SAMARINDA SEBERANG2023-02-16T07:47:34+00:00Nursobah Nursobahnursobah@wicida.ac.idPitrasacha Adityapitra@wicida.ac.idSupriady Supriadyadybakom@gmail.com<p>Jaringan PPPoE dan Hotspot Server RT/RW Net ini dibangun untuk memberikan internet dengan harga terjangkau dimasyarakat. Metode yang digunakan adalah <em>Network Development Life Cycle</em> (NDLC). Membangun jaringan RT/RW Net didasarkan dari beberapa kriteria. Metode yang digunakan dalam membangun jaringan PPPoE dan Hotspot Server adalah <em>Network Development Life Cycle</em> (NDLC) karena metode tersebut bergantung pada proses pembangunan sebelumnya seperti perencanaan strategi bisnis dan analisa pendistribusian data. Hasil penelitian Implementasi Jaringan PPPoE dan Hotspot Server RT/RW Net berbasis mikrotik dengan fitur mikhmon di Adinet Samarinda Seberang diharapkan dapat membantu pengusaha RT/RW Net dalam membangun jaringan dengan harga terjangkau dimasyarakat</p>2023-01-27T00:00:00+00:00Copyright (c) 2023 Nursobah Nursobah