PENGGUNAAN EKSTRAK AKAR JERUJU UNTUK MENINGKATKAN LAJU PERTUMBUHAN DAN SURVIVAL RATE PADA IKAN PATIN DJAMBAL (PANGASIUS DJAMBAL)
Keywords:
jeruju, ekstrak, pertumbuhan, SR, ikan patinAbstract
Penelitiaan ini bertujuan Mengetahui pengaruh pemberian ekstrak akar jeruju untuk meningkatkan pertumbuhan dan survival rate ikan patin djambal (Pangasius djambal). Penelitian ini menggunakan 4 perlakuan dan 3 ulangan. Perlakuan yang digunakan adalah perlakuan A (100 gram), perlakuan B (75 gram), perlakuan C (50 gram) dan perlakuan D (tanpa pemberiaan ekstrak). Ikan patin djambal (Pangasius djambal) yang digunakan sebanyak 180 ekor. Penelitiaan ini dilaksanakan pada bulan oktober – desember 2017. Parameter yang diamati dalam penelitian ini adalah laju pertumbuhan relatif, efisiensi pemanfaatan pakan dan kelangsungan hidup serta kualitas air yang dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukan bahwa pemberiaan ekstrak akar jeruju memberikan pengaruh terhadap laju pertumbuhan relatif ikan uji yang dipeihara, efisiensi pemanfaatan pakan, dan kelangsungan hidup ikan patin djambal (Pangasius djambal ). Laju petumbuhan relatif tertinggi terjadi pada perlakuan A yaitu dengan dosis pemberiaan sebesar 100 gram/kg pakan. Kualitas air selama masa pemeliharaan masih dapat ditoleransi oleh ikan patin djambal (Pangasius djambal).
References
Aslianti, T, Nasukha A, Irwan, S. 2014. Perkembangan Tulang Belakang dan Aktifitas Enzim Protease Larva Ikan Bandeng, Chanos – chanos forsskal Yang Dipelihara Pada Media Berbeda. Jurnal Ilmu Teknologi Kelautan Tropis. 6 (1).
Asma, N., Z.A. Muchlisin dan I. Hasri. 2016. Pertumbuhan dan Kelangsungan Hidup Benih Ikan Peres (Osteochilus vittatus) pada Ransum Harian yang Berbeda. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kelautan dan Perikanan Unsyiah. 1(1) .
Diniatik, 2016. Potensi Penangkapan Radikal Bebas Hasil Hidrolisis Ekstrak Etanol Daun Kepel (Stelechocarpus burahol), (Bl.) Hook f. dan Th) Dengan Metode DPPH. Media Farmasi Vo. 13 No.2. Universitas Muhammadiyah. Purwokerto.
Febrianty, E. 2011. Produktivitas Alga Hydrodictyon Pada Sistem Perairan Tertutup. (Closed system). Bogor.
Gita,M.2011http://masayugita.blogspot.com/2011/11/kebutuhan-asam-amino-bagi-ikan.html
Hidayatullah, A dan N. Hafizah. 2011. Perbandingan Tingkat Pertumbuhan Strain Ikan Tilapia Yang Dipelihara dalam Baskom Plastik dengan Pemberian Makanan Tambahana. STIPER Amuntai. Hulu Sungai Besar.
Leunufna, 2012.Pengaruh Salinitas Yang Berbeda Terhadap Kelangsungan Hidup, Pertumbuhan dan Efisiensi Pemberian Pakan Benih Ikan Nila Merah. Universitas Pandjajaran. Bandung
Marzuqi, M., N. W. Astuti dan K. Suwirya. 2011. Pengaruh Kadar Protein Pakan Terhadap Pertumbuhan Ikan Kerapu Macan (Epinephelus fuscoguttatus). BBPP Budidaya Laut Gondol,Bali. Vol.4 (1) .
Masjudi, h, dkk. 2016. Kajian Tingkat Stress Ikan Tapah (Wallago leeri) Yang Dipelihara Dengan Pemberian Pakan dan Suhu Yang Berbeda. Jurnal Berkala Perikanan Terubuk. Vol.44 No.3.
Minggawati, I., Saptono. 2011. Analisa Usaha Pembesaran Ikan Patin Jambal (Pangasius djambal) dalam Kolam di desa Sidomulyo Kabupaten Kuala Kapuas. Me dia Sains 3 (1).
Minati. 2016. Pengaruh Padat Tebar Yang Berbeda Terhadap Kelangsungan hidup dan Pertumbuhan Ikan Betok (Anabas testudineus) Yang Dipelihara Di Bak P;astik. Universitas Darwan Ali. Kuala Pembuang.
Musfira. S. 2016. Pengaruh Substitusi Ikan Dengan Tepung Kepala Udang Terhadap Pertumbhan Ikan Nila (Oreochromis niloticus). Universitas Darwan Ali. Kuala Pembuang.
Nindiyanastiti, dkk .2014. http://nindiyanastiti.blogspot.co.id/2014/11/BudidayaLobster-html
Rahayu, M. 2015. Penambahan Ekstrak Akar Daruju Pada Pakan Dalam Meningkatkan Sintasan Benih Ikan Nila (Oreochromis niloticus). Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Universitas Darwan Ali. Kuala Pembuang.
Saroya, S., dan Amritpal. 2011. Herbalism, Phytochemistry and Etnopharmacology
Septiani, G., S.B. Prayitno dan S. Anggoro, 2012. Daya Hambat Ekstrak Jeruju (Acanthus ilicifollius) Terhadap Pertumbuhan Vibrio harvey. Simposium Nasional Kimia Bahan Alam XIX (SIMNASKBA-2011). Himpunan Kimia Bahan Alam. Samarinda.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors retain all their rights to the published works, such as (but not limited to) the following rights; Copyright and other proprietary rights relating to the article, such as patent rights, The right to use the substance of the article in own future works, including lectures and books, The right to reproduce the article for own purposes, The right to self-archive the article