MEMBANGUN APLIKASI TES BUTA WARNA BERBASIS ANDROID
DOI:
https://doi.org/10.46984/inf-wcd.1225Keywords:
Aplikasi, Tes Buta Warna, AndroidAbstract
“Tes Buta Warna Berbasis Android” adalah Aplikasi android yang dibangun menggunakan Android Studio. Pengguna akan melakukan sebuah tes yang soalnya berupa plat titik-titik warna yang membentuk sebuah angka yang harus dijawab oleh pengguna sebanyak 24 soal. Untuk menjawab pertanyaan soal terdapat 4 pilihan tombol yang harus dipilih oleh pengguna untuk melanjutkan ke soal berikutnya. Peneliti merancang dan membangun aplikasi berbasis android. Pengembangan menggunakan Android Studio sebagai sistem operasi sekaligus emulator android untuk pembangunan aplikasi dengan tampilan yang baik. Hasil penelitian diuji coba ke anak-anak dan orang dewasa dapat ditunjukkan bahwa aplikasi “Tes Buta Warna Berbasis Android” menarik dan mudah untuk digunakan.
References
Ardyla, Dwi Rizky Cory., 2014. Aplikasi Diagnosa Dini Buta Warna dengan Metode Ishihara di SD Hang Tuah 8 Surabaya [Penelitian] Yogyakarta : Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur.
Binanto, Iwan., 2010. Multimedia Digital Dasar Teori dan Pengembangannya. Yogyakarta : Andi.
Daniel., 2017. Colblindor. https://www.color-blindness.com/ishiharas-test-for-colour-deficiency-38-plates-edition/, diakses 4 September 2017.
Hermawan, Stephanus., 2011. Mudah Membuat Aplikasi Android. Yogyakarta : Andi.
Naufal, Hafizh Herdi., 2015. Tutorial Lengkap Belajar Android Studio Bahasa Indonesia. https://www.twoh.co/mudengdroid-belajar-android-bersama-twohs-engineering/, diakses 5 September 2017
Nugroho, Adi., 2010. Fokus Bangun Dasar dan Perancangan Sistem Dengan UML. Yogyakarta : Andi.
Nugroho, Taufan., 2013. Buku Buta Warna dan Strabismus. Yogyakarta : Nuha Medika.
Purnamasari, Prasetya., 2015. Tes Buta Warna Metode Ishihara Berbasis Komputer (Kelas XI Jurusan Teknik Instalasi Tenaga Listrik SMK Negeri 3 Semarang) [Penelitian] Semarang: Universitas Negeri Semarang.
Safaat. Nazruddin., 2012. Pemrograman Aplikasi Mobile Smartphone Dan Tablet PC Berbasis Android. Bandung : Informatika.
Yanuarita, Andri., 2012. Tes Buta Warna. Yogyakarta : Rona.