DESAIN PERANCANGAN PENGOLAHAN DATA LULUSAN TK. FAJAR HARAPAN BERBASIS WEBSITE
DOI:
https://doi.org/10.46984/inf-wcd.1794Keywords:
Desain, Pengolahan, Lulusan, WebsiteAbstract
Penelitian dilakukan untuk dapat mengembangkan suatu sistem pengolahan data lulusan pada TK. Fajar Harapan yang nantinya jika sistem ini berhasil dapat membantu tugas sekolah pada saat melakukan pengolahan data lulusan setiap periode. Penelitian dilakukan di TK. Fajar Harapan Samarinda. Metode pengumpulan data dengan wawancara yang mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan sistem pengolahan data lulusan. Dengan cara observasi, yaitu mengadakan Pengamatan secara langsung ke TK. Fajar Harapan Samarinda. Dalam penelitian ini metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu waterfall dengan perangkat lunak pendukung yang digunakan adalah PHP dan MySQL. Adapun hasil dari penelitian ini berupa suatu pengolahan data lulusan berbasis web yang dapat meningkatkan pelayanan dan mempermudah kerja guru TK. Fajar Harapan.
References
Adhi, Prasetio, 2012, Buku Pintar Pemrograman Web, Jakarta : Mediakita.
Devanto, syarian, 2009, Cara Cerdas Membangun Aplikasi Berbasis Web, Jakarta : Elex Media Komputindo.
Firdaus. 2007, Jam Belajar Interaktif PHP dan MySQL dengan Dreamweaver. Palembang : Maxikom
Indrajani. 2011, Perancangan Basis Data dalam All in 1, PT. Elex Media Komputindo, Jakarta.
Jogiyanto, 2008, Metodologi Penelitian Sistem Informasi, Yogyakarta : CV Andi Offset.
Kadir, Abdul, 2009, Membuat Aplikasi Web dengan PHP + Database MySQL. Yogyakarta : Andi Offset.
Krismiaji, 2010, Sistem Informasi Akuntasi, Yogyakarta: UPP AMP YKPN.
Madcom, 2009, Seri Membongkar Misteri Internet, Yogyakarta : Andi.
Mulyadi, 2010, Sistem Akuntansi ke Tujuh, Jakarta: Salemba Empat.
Pressman, R.S, 2010, Software Engineering : a practitioner’s approach, McGraw-Hill. New York.
Rudy Tantra, 2012, Manajemen Proyek Sistem Informasi, Bagaimana Mengolah Proyek Sistem Informasi Secara Efektif & Efisien, Yokyakarta: Andi Offiset.
Sommerville, 2010, Software Engineering, Boston: Pearson Education.
Sudjana, nana, 2010, Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar, (Cet. XV). Bandung: PT. Ramaja Rosdakarya.
Saputra, Agus dan Feni, 2011, Pemprograman CSS Untuk Pemula. Jakarta : PT. Elex Media Komputindo
Yakub, 2012, Pengantar Sistem Informasi, Yogyakarta: Elib Unikom.
Yeni Kustiyahningsih, Devie Rosa Anamisa, 2011, Pemograman Basis Data Berbasis Web Menggunakan PHP & MySql, Yogyakarta: Graha Ilmu.
Wicaksono, Aloysius Sigit, 2011, Website Super Canggih Dengan Plugin JQuery Terbaik, Jakarta : PT. TransMedia.
Yuhefizar, 2013, Cara Mudah & Murah Membangun & mengelola Website, Yogyakarta : Grahailmu.
Jayadi Nata, 2015, Sistem Informasi Pengolahan Data Nilai Siswa Pada SDN. 019 Tnggarong Berbasis Online.
Satria Effendy, 2018, Sistem Informasi Pengolahan Data Nilai Siswa Pada Sekolah Menengah Pertama Penajam Paser Utara (PPU) Berbasis WEB.
Fredi Ferdian Luja, 2019, Perancangan Pengembangan Sistem Pengolahan Data Gaji Guru Pada SDN 002 Samarinda Berbasis Client Server.